Home / Berita Satuan / Sejumlah Babinsa Koramil Sambong, Bantu Panen Padi

Sejumlah Babinsa Koramil Sambong, Bantu Panen Padi

Babinsa 
Bantu Panen Padi 

 

BLORA, – Kedua Babinsa Koramil 07/Sambong
kini terjun kesawah bantu petani memanen padi, Yakni Sertu Puji Babinsa desa
Gadu kini bantu panen padi di sawah Rajiman pok tani mulyo dilahan seluas 2
hektar dengan hasil maksimal 13,8 ton gabah basah. Rabu  (30/03/2016)
Adapun Serda
Laman Babinsa desa Ledok juga melakukan hal yang sama, bantu mendampingi petani
Mega memanen padinya di sawah seluas 1 hektar degan hasil maksimal 7 ton gabah
basah.
Menurutnya,
apa yang dilakukan para babinsa Koramil Sambong, karena tugas semata Babinsa sebagai
pendampingan pertanian. Diharapkan para petani dengan kehadiran para babinsa
harus lebih semangat serta koordinasi selalu bila ada kesulitan. Jelas Danramil
Sambong Kapten Inf Heri Waluyo. (Pendim 0721/Blora) 

Baca Juga

Prajurit Kodim 0721/Blora Ikuti Penilaian Siap Jasmani Militer Materi Renang Militer

BLORA – Kodim 0721/Blora menyelenggarakan Penilaian Siap Jasmani Militer (PSJM) untuk materi renang militer di …