Home / Berita Satuan / Kodim Blora Siagagakan Personel, Antisipasi Unjuk Rasa Buruh

Kodim Blora Siagagakan Personel, Antisipasi Unjuk Rasa Buruh

Kodim
Blora Siaga
BLORA,
 –
 Sebanyak 30
personel TNI Kodim 0721/Blora melaksanakan apel siaga lengkap dengan peralatan
PHH, guna mengantisipasi adanya unjuk rasa yang dilakukan sekelompok orang dalam
peringatan Hari Buruh Sedunia, yang jatuh pada hari minggu (01/05/2016)
Apel
siaga yang berlangsung di halaman Makodim setempat itu diambil Komandan Kodim
0721/Blora Letkol Inf Susilo, S. Sos diwakili Pawas (Perwira Pengawas) Pelda
Edy Tantra, SH menyampaikan, terkait dalam rangka peringatan Hari Buruh Sedunia,
perintah pimpinan atas melaksanakan siaga tingkat satu “Pasukan stembe ditempat”
tidak boleh kemana-mana, siap di gerakkan setiap saat. Jelasnya.
Aksi
May Day
Di
Lapangan Tuk Buntung Cepu telah berlangsung Aksi MAY DAY Oleh kelompok SPKP
(Serikat Pekerja Kontrak Pertamina) Cepu yang terdiri dari Perwakilan 3 Distrik,
yakni Nglobo, Kawengan, Ledok.  Koordinator
 lapangan Abenneser Prasetiadi di ikuti
-+ 200 Orang.
Pujo
Agung Susilo selaku Ketua SPKP Cepu menyampaikan, kegiatan May Day Seluruh
Anggota SPKP cepu Menggunakan seragam KASBI dan celana panjang, start
pemberangatan dari lapangan Tuk Buntung cepu tujuan alun-alun Blora Konvoi
dengan menggunakan kendaraan sepeda motor dan dikawal oleh petugas Satlantas
Polres Blora dan Polsek Cepu. Jelasnya. (Pendim 0721/Blora)

Baca Juga

Babinsa Koramil 02/Jepon Dampingi Posyandu Integrasi Layanan Primer

BLORA – Babinsa Desa Sumurboto, Koramil 02/Jepon jajaran Kodim 0721/Blora, Kopda Ali Irvan mendampingi petugas …