BLORA – Babinsa Koramil 05/Cepu Kodim 0721/Blora Pelda M. Intan dan Sertu Imam bersama Bhabinkamtibmas Aipda Hendra, Kalur Balun Moh Amin, S.E., serta Perangkat memantau langsung lokasi rawan bencana di Kelurahan Balun, Kecamatan Cepu, Kabupaten Blora. Tujuan Tiga pilar Kelurahan Balun bersama perangkat kelurahan untuk mengetahui kondisi langsung di lapangan …
Baca »Cek Kondisi Jalan Longsor Di Wilayah Binaan, Babinsa Ingatkan Warga Berhati-Hati Saat Melintas
BLORA – Bencana alam tanah longsor di Desa Pelem, Kecamatan Jati, Kabupaten Blora, mengakibatkan sebagian badan jalan terkikis akibat longsor tepatnya di dukuh Glagah. Guna memastikan keselamatan warga pengguna jalan, Babinsa Desa Pelem Koramil 11/Jati Sertu Suwarto turun langsung ke lokasi untuk memantau serta memberikan himbauan kepada masyarakat. Babinsa Sertu …
Baca »Bangun Sinergitas Babinsa Bersama Bhabinkamtibmas Bantu Warga Atasi Longsor
Blora – Bintara Pembina Desa (Babinsa) Koramil 04/Tunjungan Kodim 0721/Blora Sertu Suroto bersama Bhabinkamtibmas Bripka Joko Purwanto, beserta warga masyarakat melaksanakan kerja bakti. Mereka bergotong-royong memperbaiki tepi jalan yang longsor akibat hujan deras yang terjadi di wilayah Kecamatan Tunjungan, Kabupaten Blora. Kerja bakti ini dilakukan sebagai salah satu upaya penanggulangan …
Baca »