BLORA – Dalam rangka mendukung program pemerintah di bidang ketahanan pangan, jajaran Babinsa Kodim 0721/Blora terus aktif mendampingi masyarakat dalam kegiatan pertanian. Salah satunya dilakukan oleh Serka Jari, Babinsa Koramil 10/Kradenan, yang turun langsung membantu warga binaan memanen padi di lahan milik Bapak Darmono, warga Dukuh Wates, Desa Sumber, Kecamatan …
Baca »Babinsa Koramil 10/Kradenan Bantu Petani Panen Padi
BLORA – Peran TNI di bidang pertanian merupakan bentuk wujud nyata keterlibatan TNI melalui Babinsa dalam upaya meningkatkan ketahanan pangan dan kesejahteraan petani yang berada di wilayah binaannya. Senada dengan hal itu, Babinsa Koramil 10/Kradenan Serka Jari membantu petani panen padi di lahan milik Bapak Kisman bertempat di dukuh Wates …
Baca »Babinsa Bantu Panen Padi Petani, Wujudkan Ketahanan Pangan di Wilayah
BLORA – Babinsa Koramil 05/Cepu, Serka Karno, jajaran Kodim 0721/Blora, turut serta membantu masyarakat memanen padi milik Budi Widodo di Desa Jipang, Kecamatan Cepu, Kabupaten Blora, Selasa (9/9/2025). Serka Karno menyampaikan bahwa keterlibatan Babinsa dalam kegiatan pertanian merupakan salah satu wujud nyata kemanunggalan TNI dengan rakyat. Kehadiran Babinsa di lapangan …
Baca »Senyum Bahagia Petani, Babinsa Koramil 05/Cepu Dampingi Panen Raya Padi Melimpah
BLORA – Dukungan nyata TNI dalam memperkuat ketahanan pangan nasional kembali terlihat di wilayah Blora. Babinsa Koramil 05/Cepu, Serka Yajit Suprianto, bersama Gabungan Kelompok Tani (Gapoktan) Margo Sejahtera melaksanakan panen raya padi varietas Inpari 32 di Dukuh Pilang, Desa Nglanjuk, Kecamatan Cepu, Kabupaten Blora, pada Kamis (28/8/2025). Pendampingan Babinsa ini …
Baca »Babinsa Koramil 10/Kradenan Dukung Ketahanan Pangan, Turun Langsung Bantu Petani Panen Padi
BLORA – Babinsa Koramil 10/Kradenan, Sertu Suwarji, terjun langsung membantu petani memanen padi di lahan milik Bapak Sumar, warga Dukuh Weni, Desa Nglungger, Kecamatan Kradenan, Kabupaten Blora, Rabu (27/8/2025). Kegiatan ini menjadi wujud nyata kepedulian TNI AD, khususnya para Babinsa, dalam mendukung program ketahanan pangan nasional melalui pendampingan langsung kepada …
Baca »Babinsa Koramil 04/Tunjungan Bantu Petani Panen Padi di Desa Binaan
BLORA – Wujud nyata kepedulian TNI terhadap ketahanan pangan ditunjukkan oleh Babinsa Koramil 04/Tunjungan, Serda Wanto, yang turun langsung membantu panen padi milik Bapak Suwandi, anggota Kelompok Tani (Poktan) Sido Mulyo di Desa Sitirejo, Kecamatan Tunjungan, Kabupaten Blora, pada Senin (30/6/2025). Kehadiran Babinsa di tengah para petani menjadi simbol komitmen …
Baca »Babinsa Terjun ke Sawah Dukung Ketahanan Pangan
BLORA – Sebagai bentuk nyata dukungan terhadap program ketahanan pangan, Bintara Pembina Desa (Babinsa) Desa Sumberejo, Koramil 09/Randublatung, Serma Saimin, turut serta membantu petani memanen padi di Dukuh Kedungringin, Desa Sumberejo, Kecamatan Randublatung, Kamis (26/6/2025). Dalam kegiatan tersebut, Serma Saimin tidak hanya turun langsung membantu proses panen, tetapi juga memberikan …
Baca »Babinsa Cokrowati Turun ke Sawah Bantu Petani Panen Padi
BLORA – Babinsa Desa Cokrowati, Koramil 14/Todanan, turut serta membantu petani memanen padi di areal persawahan Desa Cokrowati, Kecamatan Todanan, Kabupaten Blora, pada Kamis (19/6/2025). Kegiatan ini merupakan wujud nyata semangat gotong royong dan komitmen TNI dalam mendukung ketahanan pangan nasional. Pelda Juwanto, Babinsa yang terjun langsung ke lapangan, menyampaikan …
Baca »Babinsa Koramil 03/Banjarejo Terjun Langsung ke Sawah, Dukung Petani Panen Padi
BLORA, – Sebagai bentuk nyata dukungan terhadap ketahanan pangan nasional, Bintara Pembina Desa (Babinsa) dari Koramil 03/Banjarejo, Kodim 0721/Blora, turun langsung ke sawah membantu petani saat panen padi di Desa Klopoduwur, Kecamatan Banjarejo, Kabupaten Blora. Selasa (17/6/2025) Kegiatan pendampingan ini dilakukan oleh Babinsa Klopoduwur, Serda Bambang, yang tampak berbaur dan …
Baca »Wujud Nyata Kepedulian Babinsa, Bantu Petani Panen Padi di Desa Randulawang
BLORA – Sebagai bentuk nyata kepedulian dan dukungan terhadap ketahanan pangan, Babinsa Koramil 11/Jati, Serda Sukandar, terjun langsung membantu petani memanen padi di Dukuh Karangmojo, Desa Randulawang, Kecamatan Jati, Kabupaten Blora, Senin (16/6/2025). Serda Sukandar menyampaikan bahwa kehadiran Babinsa di tengah-tengah masyarakat, khususnya dalam kegiatan pertanian, merupakan wujud komitmen TNI …
Baca »
KODIM 0721 BLORA Website Resmi KODIM 0721 Blora